PEMBELAJARAN TGT MELALUI PENDEKATAN PMRI BERBANTUAN PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF


Wardono, - (2013) PEMBELAJARAN TGT MELALUI PENDEKATAN PMRI BERBANTUAN PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF. Unnes Journal of Mathematics Education, 2 (1). ISSN 2252-6927

[thumbnail of Article] PDF (Article)
Download (700kB)
[thumbnail of Turnitin] PDF (Turnitin)
Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Apakah hasil belajar pada aspek kemampuan berpikir kreatif dengan pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional mencapai KKM (2) Apakah kemampuan berpikir kreatif siswa yang memperoleh pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional lebih baik dengan kemampuan berpikir kreatif siswa dengan model pembelajaran ekspositori, (3) Apakah rata-rata kemampuan berpikir kreatif siswa dengan pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional dapat dikategorikan dalam kategori berpikir kreatif tingkat atas, (4) Apakah kualitas pembelajaran pada pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional dalam kategori baik. Berdasarkan hasil tes kemampuan berpikir kreatif pada kedua sampel penelitian diperoleh hasil bahwa hasil belajar siswa pada kelas eksperimen memenuhi KKM secara individual maupun klasikal, kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen lebih dari kemampuan berpikir kreatif siswa kelas kontrol, kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen dalam kategori sangat kreatif, serta kualitas pembelajaran yang berlangsung dalam kategori baik

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Creative Thinking PMRI TGT
Subjects: L Education > L Education (General) > Interactive Learning
L Education > LB Theory and practice of education > implementation of learning
Fakultas: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika, S1
Depositing User: Setyarini UPT Perpus
Date Deposited: 17 Apr 2023 03:23
Last Modified: 23 Apr 2023 01:31
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/57308

Actions (login required)

View Item View Item