PENGARUH METODE LATIHAN PASSING DIAMOND DAN METODE LATIHAN PASSING TRIANGLE TERHADAP KETEPATAN PASSING (Studi Eksperimen di SSB Sugondo Bulumanis Pati Kelompok Umur 11 Tahun)


Aditiya Rizal Muhaimin, 6301418149 (2023) PENGARUH METODE LATIHAN PASSING DIAMOND DAN METODE LATIHAN PASSING TRIANGLE TERHADAP KETEPATAN PASSING (Studi Eksperimen di SSB Sugondo Bulumanis Pati Kelompok Umur 11 Tahun). Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.

[thumbnail of 6301418149_Aditiya Rizal Muhaimin.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Paasing merupakan teknik yang paling dasar untuk memulai suatu permainan sepak bola. Untuk meningkatkan ketepatan passing bisa berlatih menggunakan metode passing diamond dan metode passing Triangle. Teknik melakukan passing mempengaruhi hasil, dalam penelitian ini menggunakan teknik passing kaki dalam dan bola yang menggelinding dipermukaan lapangan atau passing bawah Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen dengan desain Two Grups Pretest-postesttest design. Sampel penelitian ini adalah 20 siswa laki laki SSB Sugondo Pati umur 11 tahun. Teknik analisis data menggunakan uji-t. Hasil pada penelitian menunjukan bahwa 1) nilai uji t passing diamond diperoleh nilai t hitung 9,000 > 2.262, artinya passing diamond berpengaruh terhadap ketepatan passing, 2) nilai uji t passing tiangel diperoleh nilai t hitung 8,143 > 2.262, artinya passing diamond berpengaruh terhadap ketepatan passing 3) hasil uji selisih rata rata post test passing Triangle memiliki pengaruh yang lebih besar dibandingkan passing diamond yaitu 6,600 > 6,500 Penelitian ini menyimpulkan bahwa metode passing diamond dan metode passing Triangle memberikan pengaruh terhadap ketepatan passing, passing Triangle lebih memberikan pengaruh yang signifikan, saran bagi pelatih dapat menggunakan metode latihan passing diamond dan passing Triangle dalam meningkatkan ketepatan passing sesuai durasi dan target kebutuhan tim.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Passing Diamond, Passing Triangle, Ketepatan Passing
Subjects: O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Fakultas: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1
Depositing User: Setyarini UPT Perpus
Date Deposited: 07 Nov 2024 03:11
Last Modified: 07 Nov 2024 03:11
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/65333

Actions (login required)

View Item View Item