HUBUNGAN PROSES LATIHAN DAN WAKTU LATIHAN DENGAN TINGKAT KEMAMPUAN KONDISI FISIK ATLET SEPAK TAKRAW KABUPATEN MAGELANG SETELAH MASA PANDEMI COVID-19
LIDIA RATNAWATI, 6301418103 (2023) HUBUNGAN PROSES LATIHAN DAN WAKTU LATIHAN DENGAN TINGKAT KEMAMPUAN KONDISI FISIK ATLET SEPAK TAKRAW KABUPATEN MAGELANG SETELAH MASA PANDEMI COVID-19. Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.
PDF
- Published Version
Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
yono, S.Pd., M. Or. Latar belakang penelitian ini adalah kondisi fisik setelah masa pandemi Covid-19. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan antara proses latihan dan waktu latihan dengan tingkat kemampuan kondisi fisik atlet sepak taktaw Kabupaten Magelang setelah masa pandemi Covid-19. Metode penelitian dengan survey. Jumlah populasi 15 orang. Teknik pengambilan total sampling. Instrumen penelitian proses latihan dan waktu latihan yang telah diuji ulang dengan validitas menunjukan hasil signifikansi (2- Tailed) < Taraf signifikansi 0,05 (5%) dan reliabilitas proses latihan 0,916 dan waktu latihan 0,919. Instrumen penelitian kondisi fisik dengan menggunakan deskriptif presentase. Variabel bebas adalah proses latihan dan waktu latihan, dan variabel terkait adalah kodisi fisik. Analisis data menggunakan statistik uji korelasi, pada taraf signifikansi 5% d.f n-1. Hasil penelitian ini yaitu 1) Diperoleh korelasi proses latihan dengan kondisi fisik setelah masa pandemi covid-19 sebesar 0,231. 2) Diperoleh korelasi waktu latihan dengan kondisi fisik setelah masa pandemi Covid-19 sebesar 0,209. 3) Diperoleh regresi antara proses latihan sebesar 0,666 dan waktu latihan sebesar -0,452 dan diikuti kondisi fisik pada konstanta 6,119. Simpulan dari penelitian ini yaitu ada hubungan proses latihan dan waktu latihan dengan tingkat kemampuan kondsi fisik atlet sepak takraw Kabupaten Magelang setelah masa pandemi Covid-19.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Proses Latihan, Waktu Latihan, Kondisi |
Subjects: | O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1 |
Depositing User: | Setyarini UPT Perpus |
Date Deposited: | 07 Nov 2024 02:43 |
Last Modified: | 07 Nov 2024 02:43 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/65315 |
Actions (login required)
View Item |