REPRESENTASI SEJARAH DALAM ROMAN LA GUERRE DES BOUTONS KARYA LOUIS PERGAUD : KAJIAN NEW HISTORICISM JOHN BRANNIGAN


Jayanti Cahyaningrum, 2311416014 (2023) REPRESENTASI SEJARAH DALAM ROMAN LA GUERRE DES BOUTONS KARYA LOUIS PERGAUD : KAJIAN NEW HISTORICISM JOHN BRANNIGAN. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of 2311416014_Jayanti Cahyaningrum.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

La Guerre Des Boutons merupakan Roman yang Ditulis oleh Louis Pergaud yang ditulis pada tahun 1912 dan di terbiktkan oleh Bibebook di Perancis. Roman ini menceritakan tentang persaingan sengit antara anak laki-laki dari dua desa tetangga pada awal tahun sekolah. Perang ini mengambil bentuk yang agak khusus yaitu selain pukulan dan penghinaan, kancing mereka yang "dikalahkan" disita sebagai piala, sebelum dikirim pulang. Mereka yang “dikalahkan” pulang dengan keadaan compang-camping dan berisiko mengalami perkelahian dengan orang tua. Dalam menganalisis roman La Guerre Des Boutons, peneliti menggunakan kajian teori New historicism John Brannigan melalui perebutan kekuasaan, rasisme pada orang yahudi, tahta pada politik dan kekuasaan. Sumber data penelitian ini adalah Roman La Guerre Des Boutons Karya Louis Pergaud. Metode Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah metode dekriptif. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif analitik yang dilakukan dengan cara mendeskripsikan fakta – fakta yang berada pada roman kemudian dianalisis kebenarannya. Simpulan yang di dapatkan dari analisis penelitian ini adalah adanya “fakta sosial” yang secara berkala bersaing untuk melihat pelanggaran nyata terhadap wilayah musuh. Dan Politik dan Kemiskinan dalam Roman La Guerre des Boutons karya Louis Pergaud ditunjukan melalui rasisme yahudi atau penangkapan orang yahudi pada Desa Longeverne yang dimana pada saat itu para petinggi merasa terancam dan merasa terkhianati pada orang yahudi.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Perang, kancing, Tahta, Sejrah, Kekuasaan
Subjects: P Language and Literature > PDA French Languages
Fakultas: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa Prancis (S1)
Depositing User: dwi setyo hastaningsih
Date Deposited: 04 Jun 2024 03:27
Last Modified: 04 Jun 2024 03:27
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/62791

Actions (login required)

View Item View Item