Pengelolaan Taman Baca Masyarakat


Sungkowo Edy Mulyono, - (2019) Pengelolaan Taman Baca Masyarakat. Pengelolaan Taman Baca Masyarakat, 3 (2). pp. 160-172. ISSN ISSN (p) : 2549-1539 ISSN (e) : 2579-4256

[thumbnail of Pengelolaan Taman Baca Masyarakat] PDF (Pengelolaan Taman Baca Masyarakat) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (345kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendiskrepsikan pengelolaan, serta mengetahui faktor pendukung dan penghambat TBM Taman Pintar OI Kudus. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif. Subyek penelitian meliputi ketua, 2 pengelola, 3 relawan dan 1 pengunjung, sedangkan informan meliputi 2 pengunjung. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, dan wawancara. Analisis data menggunakan interactive model menurut Miles and Huberman. Teknik pemeriksaan keabsahan data menggunakan teknik triangulasi teori, sumber dan metode. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan di TBM Taman Pintar OI Kudus sudah dapat berjalan dengan baik. Faktor pendukung meliputi fasilitas yang baik dan memadai, tenaga pendidik dan kependidikan yang baik dan memadai, dukungan dari masyarakat dan BPK OI, serta dana yang berasal dari para donatur dan iuran anggota BPK OI Kudus. Faktor penghambat meliputi rasa bosan dan malas anak-anak, serta berbagai kesibukan yang dimiliki oleh para pengelola dan relawan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: TBM; planning; organizing; actuating; controlling
Subjects: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah, S1
Fakultas: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah (S1)
Depositing User: dina nurcahyani perpus
Date Deposited: 06 Feb 2023 03:14
Last Modified: 06 Feb 2023 03:14
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/55949

Actions (login required)

View Item View Item