KORELASI ANTARA KESEHATAN MENTAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI ATLET TENIS LAPANGAN PUTRA PADA KLUB SUKUN KUDUS


Dede Herlinawati, 6301416048 (2020) KORELASI ANTARA KESEHATAN MENTAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI ATLET TENIS LAPANGAN PUTRA PADA KLUB SUKUN KUDUS. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of KORELASI ANTARA KESEHATAN MENTAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI ATLET TENIS LAPANGAN PUTRA PADA KLUB SUKUN KUDUS] PDF (KORELASI ANTARA KESEHATAN MENTAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI ATLET TENIS LAPANGAN PUTRA PADA KLUB SUKUN KUDUS) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Atlet tenis harus mampu memaksimalkan kemampuan yang dimilikinya sehingga memperoleh prestasi. Kesehatan mental dan kepercayaan diri yang dimiliki atlet akan mampu meningkatkan performa dalam bertanding sehingga dapat berprestasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan Kesehatan mental dan kepercayaan diri dengan prestasi atlet pada Klub Sukun Kudus Tahun 2020. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan metode korelasi. Populasi dalam penelitian yaitu atlet tenis lapangan tenis yang berjumlah 9 orang, yang berusia 12-18 tahun. Teknik penarikan sampel menggunakan total sampling. Pengambilan data menggunakan angket dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan: 1) pada variabel kesehatan mental terhadap prestasi nilai Fhitung = 13,552 dengan signifikansi 0,008<0.05, 2) kepercayaan diri terhadap prestasi atlet dengan diperoleh nilai Fhitung = 6,250 dengan signifikansi 0,041<0,05, 3) Kesehatan mental dan kepercayaan diri terhadap prestasi atlet berdasarkan hasil perhitungan uji regresi linier berganda diperoleh nilai Fhitung = 5,907 dengan signifikansi 0.038<0.05. Simpulan dari penelitian ini: 1) Ada hubungan antara kesehatan mental dengan prestasi atlet tenis lapangan putra Klub Sukun Kudus, 2) Ada hubungan antara kepercayaan diri dengan prestasi atlet tenis lapangan putra klub Sukun kudus, 3) Ada hubungan kesehatan mental dan kepercayaan diri dengan prestasi atlet klub Sukun Kudus

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Kesehatan Mental, Kepercayaan Diri, Prestasi
Subjects: O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Fakultas: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1
Depositing User: dwi setyo hastaningsih
Date Deposited: 06 Dec 2021 02:34
Last Modified: 06 Dec 2021 02:34
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/47699

Actions (login required)

View Item View Item