STRATEGI KOMUNIKASI HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA LSM PATTIRO SEMARANG


Putri Hidayah, 7101413177 (2020) STRATEGI KOMUNIKASI HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA LSM PATTIRO SEMARANG. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of STRATEGI KOMUNIKASI HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA LSM PATTIRO SEMARANG] PDF (STRATEGI KOMUNIKASI HUMAS DALAM MENINGKATKAN CITRA LSM PATTIRO SEMARANG) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (17MB) | Request a copy

Abstract

Humas memiliki peran penting dalam organisasi. Humas sangat berperan dalam membangun citra lembaga sebagai pengubung antara lembaga dengan pibliknya, terlebih lagi lembaga swadaya masyarakat atau NGO. Pattiro Semarang merupakan sebuah LSM di Kota Semarang yang berfokus pada peningkatan pelayanan publik, pengembangan sistem perencanaan dan pengan ggaran, peningkatan kapasitas aparat penyelenggara pemerintah dan anggota legislatif, peningkatan kapasitas pers serta pemberdayaan masyarakat. Pattiro juga bertujuan mendorong terwujudnya good governance dan mengembangkan partisipasi publik di Indonesia, khususnya pada level lokal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi yang dilakukan humas Pattiro Semarang dalam meningkatkan citranya yakni melalui komponen strategi diantaranya mengidentifikasi sasaran dan sarana yang digunakan untuk berkomunikasi dengan publiknya.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Strategi, Komunikasi, Humas, Citra, LSM
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Fakultas: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi, S1
Depositing User: S.Hum Maria Ayu
Date Deposited: 07 Sep 2021 07:27
Last Modified: 07 Sep 2021 07:27
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/45654

Actions (login required)

View Item View Item