COFFEE TECHNOPARK DI KABUPATEN TEMANGGUNG Dengan Penekanan Desain Arsitektur Ekologis
Ayu Nabilah , 5112412027 (2019) COFFEE TECHNOPARK DI KABUPATEN TEMANGGUNG Dengan Penekanan Desain Arsitektur Ekologis. Under Graduates thesis, UNNES.
Preview |
PDF (COFFEE TECHNOPARK DI KABUPATEN TEMANGGUNG Dengan Penekanan Desain Arsitektur Ekologis)
- Published Version
Download (3MB) | Preview |
Abstract
Indonesia merupakan negara agraris, yang menjadikan sektor pertanian dan perkebunan di Indonesia menjadi faktor utama dalam segi sumber mata pencaharian, sumber utama pangan, maupun sebagai sumber penopang pembangunan dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Salah satu komoditi tanaman perkebunan yang memiliki prospek untuk dikembangkan adalah kopi. Pada tahun 2015 Indonesia menjadi Negara Ke4 Penghasil kopi terbesar di dunia.Dibalik harga kopi Indonesia yang terus meningkat perekonomian Indonesia justru mengalami penurunan, hal ini disebabkan oleh perkembangan kopi yang tidak disertai dengan peningkatan standar mutu kopi yang dihasilkan petani Indonesia. Berdasarkan Hal itu, maka diperlukan suatu tempat yang memiliki fungsi sebagai sarana penyedia berbagai macam fasilitas yang fungsional untuk sarana penelitian, edukasi, exebition, convention, dan dikhususkan fungsinya sebagai Coffee Thecnopark. Jawa Tengah menjadi Provinsi ke-9 penghasil kopi terbesar di Indonesia. sebesar 42,23% penghasil kopi dari provinsi ini berasal dari Kabupaten Temanggung. Dari beberapa pendekatan perencanaan dan perancangan di dapatkan Konsep Perencanaan dan Perancangan yang nantinya akan mendasari desain Coffee Technopark di Kabupaten Temanggung ini didasarkan pada Arsitektur Ekologis, dengan anggapan untuk menyelaraskan unsur bangunan, manusia dan alam dalam kawasan Coffee Technopark nantinya.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Coffee Technopark, Kabupaten Temanggung, Arsitektur Ekologis |
Subjects: | T Technology > TYA Teknik Sipil |
Fakultas: | Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur, S1 |
Depositing User: | indah tri pujiati |
Date Deposited: | 09 May 2020 14:07 |
Last Modified: | 09 May 2020 14:07 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/36189 |
Actions (login required)
View Item |