SISTEM DIAGNOSA MALARIA DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP)
Elok Fauziyah Istiqlaliah , 5302410211 (2016) SISTEM DIAGNOSA MALARIA DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP). Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
Preview |
PDF
- Published Version
Download (1MB) | Preview |
Abstract
Pengembangan medis dalam hal efisiensi diagnosis sangatlah penting. Hal ini dikarenakan dampak yang ditimbulkan dalam pengambilan keputusan berdasarkan diagnosis suatu penyakit sangatlah berpengaruh. Tujuan dari penelitian ini adalah menerapkan metode analytical hierarchyprocess (AHP) dalam mengembangkan sistem diagnosa malaria. Proses diagnosis medis melibatkan latihan mental yang kompleks dan pengalaman pengetahuan medis yang cukup. Ini diperlukan untuk mendiagnosa sesuatu penyakit yang rumit terutama ketika variabel yang terlibat banyak dan pasien mengemukanan gejala non spesifik. Penelitian ini dikembangkan dengan menggunakan metode AHP yang dapat memecahkan masalah yang bersifat kompleks menjadi terstruktur. Terdapat 13 data pasien prediksi malaria yang telah diuji coba dengan sistem ini. Hasilnya diketahui bahwa sistem diagnosis malaria dengan metode AHP memiliki hasil yang hampir sama dengan prediksi dokter.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Malaria, Sistem Pendukung Keputusan, Metode AHP |
Subjects: | T Technology > Information and Computer > Information System |
Fakultas: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer, S1 |
Depositing User: | Akhmad Abdul Hakim |
Date Deposited: | 29 Nov 2017 15:04 |
Last Modified: | 29 Nov 2017 15:04 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/27927 |
Actions (login required)
View Item |