PERAN SENTRA HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL TERHADAP PERLINDUNGAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL ATAS KARYA YANG DIHASILKAN OLEH DOSEN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG


Diana Rismarito Sibarani, 8111409265 (2013) PERAN SENTRA HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL TERHADAP PERLINDUNGAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL ATAS KARYA YANG DIHASILKAN OLEH DOSEN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of PERAN SENTRA HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL TERHADAP PERLINDUNGAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL ATAS KARYA YANG DIHASILKAN OLEH DOSEN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG]
Preview
PDF (PERAN SENTRA HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL TERHADAP PERLINDUNGAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL ATAS KARYA YANG DIHASILKAN OLEH DOSEN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG) - Published Version
Download (2MB) | Preview

Abstract

Fokus penelitian pada peran Sentra HKI yang dihasilkan oleh dosen. Bagaimana dasar hukum, urgensi, dan implementasi perlindungan hak kekayaan intelektual. Rumusan masalah terdiri dari: Apa urgensi Sentra HKI Universitas Negeri Semarang terhadap perlindungan hak kekayaan intelektual atas karya yang dihasilkan oleh dosen Universitas Negeri Semarang? Bagaimana implementasi perlidungan yang dilakukan Sentra HKI Universitas Negeri Semarang atas karya yang dihasilkan oleh dosen Universitas Negeri Semarang? Penelitian ini menggunakan metode kualitatif berlokasi di Sentra HKI Universitas Negeri Semarang, menggunakan teknik pengumpulan data wawancara, observasi dan dokumentasi. Validitas dan reliabilitas menggunakan trianggulasi dan audit trail. Sentra HKI Universitas Negeri Semarang secara umum mampu melaksanakan sesuai tugas dan fungsi dari Sentra HKI Universitas Negeri Semarang adalah sosialisasi dan pelatihan dokumen, konsultasi, pelayanan dan perlindungan hukum, komersialisasi dan promosi yang difokuskan pada sivitas akademi salah satunya dosen. Melihat makin banyaknya karya yang dihasilkan oleh dosen Universitas Negeri Semarang yang memiliki potensi, maka kinerja pengelolaan manajemen dan perlindungan hukum hak kekayaan intelektual Sentra HKI Universitas Negeri Semarang harus lebih ditingkatkan.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Peran, Perlindungan Hukum, Urgensi HKI UNNES
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Fakultas: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum, S1
Depositing User: budi Budi santoso perpustakaan
Date Deposited: 30 May 2014 15:57
Last Modified: 30 May 2014 15:57
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/20035

Actions (login required)

View Item View Item