PENGARUH LATIHAN JUMP FLOATING SERVICE DENGAN AWALAN 1 LANGKAH DAN 2 LANGKAH TERHADAP HASIL JUMP FLOATING SERVICE (Eksperimen Di SMA Negeri 83 Jakarta 2022)
Windi Ayu Lestari, 6301418034 (2023) PENGARUH LATIHAN JUMP FLOATING SERVICE DENGAN AWALAN 1 LANGKAH DAN 2 LANGKAH TERHADAP HASIL JUMP FLOATING SERVICE (Eksperimen Di SMA Negeri 83 Jakarta 2022). Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.
PDF
- Published Version
Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Permasalah dalam penelitian ini adalah Apakah pengaruh latihan jump floating service dengan menggunakan awalan 1 langkah dan 2 langkah terhadap hasil jump floating service dalam permainan bola voli di SMA Negeri 83 Jakarta 2022. Maka penelitian ini bermaksud untuk meneliti “Apakah Pengaruh Latihan Jump Floating Service dengan awalan 1 langkah dan 2 langkah terhadap hasil jump floating service”. Metode penelitian ini menggunakan eksperimen dengan pola mached by subjects designs (M-S). kemudian data yang diperoleh menggunakan dianalisis menggunakan uji beda (t-test). Populasi dalam penelitian ini adalah anggota ekstrakulikuler di SMA Negeri 83 Jakarta tahun 2022 berjumlah 12 orang. Teknik pengambilan sempel adalah total sampling, karena penelitian ini menggunakan semua atlet putra ekstrakulikuler SMA Negeri 83 Jakarta, kemudian diberikan pre�tes dan hasilnya di rangking dan dipasangkan dengan metode ABBA sehingga diperoleh kedua kelompok yang seimbang. Hasil penelitian menunjukan nilai Sig sebesar 0,022. Dengan demikian diperoleh p-value < 0,05 atau 0,022 < 0,05, sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nilai skor jump service pada eksperimen 1 dengan nilai skor jump service pada eksperimen 2. Sehingga Dapat disimpulkan bahwa penerapan eksperimen 2 memberikan efek yang signifikan lebih tinggi dari eksperimen 1 dalam meningkatkan skor nilai jump service. Simpulan : Ada perbedaan pengaruh latihan jump floating service dengan menggunakan awalan 1 langkah dan awalan 2 langkah terhadap kemampuan jump floating service dalam permainan bola voli pada siswa ekstrakulikuler SMA N 83 Jakarta Tahun 2022
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Latihan Jump Floating, Jump Floating Service, Bola Voli. |
Subjects: | O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1 |
Depositing User: | Setyarini UPT Perpus |
Date Deposited: | 06 Nov 2024 07:21 |
Last Modified: | 06 Nov 2024 07:21 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/65288 |
Actions (login required)
View Item |