PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MENDEMONSTRASIKAN PERANGKAT LUNAK CAM PEMESINAN FRAIS


Muhammad Ifan Kurniawan, 5201417052 (2022) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF MENDEMONSTRASIKAN PERANGKAT LUNAK CAM PEMESINAN FRAIS. Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.

[thumbnail of 5201417052_Muhammad Ifan K -.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (0B) | Request a copy

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran sehingga dapat diuji kelayakan, keefektifan, serta menguji kepraktisan. Penelitian ini dilakukan dengan metode Research and Development (Penelitian dan Pengembangan). Untuk mengetahui media pembelajaran valid dan reliabel, dilakukan uji kelayakan penilaian para ahli, kepraktisan menurut siswa selaku pengguna, kemudian uji coba lapangan terbatas menggunakan True Experimental Design dengan desain penelitian Simple Two Group Pre and Post Design. Dengan populasi penelitian yaitu peserta didik kelas XII Kompetensi Keahlian Teknik Fabrikasi Logam dan Manufaktur SMK Negeri 7 Semarang dengan masing-masing sampel diambil 30 peserta didik yang terdiri dari kelas kontrol (XII TFLM 2) dan kelas eksperimen (XII TFLM 1) dengan cara di undi. Analisis data menggunakan uji t dan N-Gain. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran interaktif CAM pemesinan frais layak untuk digunakan, uji kepraktisan dalam kategori sangat praktis digunakan, dan lebih efektif untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada pembelajaran CAM pemesinan frais dengan peningkatan nilai rata-rata yang lebih tinggi dibandingkan peningkatan nilai rata-rata di kelas kontrol.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran interaktif, CAM pemesinan frais, hasil belajar
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Fakultas: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin, S1
Depositing User: TUKP unnes
Date Deposited: 10 Oct 2024 04:04
Last Modified: 10 Oct 2024 04:04
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/64899

Actions (login required)

View Item View Item