ADSORPSI ION LOGAM Cu(II) MENGGUNAKAN KOMPOSIT KARBON AKTIF/MAGNETIT


Vicka Ardiana, 4311417008 (2022) ADSORPSI ION LOGAM Cu(II) MENGGUNAKAN KOMPOSIT KARBON AKTIF/MAGNETIT. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of 4311417008 - Vicka Ardiana vv.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Telah dilakukan sintesis komposit karbon aktif-magnetit untuk adsorpsi ion logam Cu(II) dengan metode kopresipitasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui rasio karbon aktif/Fe3O4) yang memiliki kapasitas adsorpsi ion logam Cu (II) terbaik. Hasil analisis dengan FTIR menunjukkan adanya puncak bilangan gelombang disekitar 565 cm-1 yang merupakan ciri gugus fungsi Fe-O. Difraktogram hasil analisis XRD menunjukkan adanya puncak di daerah (2θ= 35º). Hasil karakterisasi BET menunjukkan jika komposit karbon aktif/Fe3O4 memiliki luas permukaan yang lebih kecil daripada karbon aktif. Variasi komposit karbon aktif/Fe3O4 yang memiliki kapasitas adsorpsi optimum adalah 4:1 (111,96 mg/g) yang proses adsorpsinya ada dilarutan pada pH 4.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Karbon aktif, komposit karbon aktif-magnetit, adsorpsi, ion logam Cu(II)
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Fakultas: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia, S1
Depositing User: TUKP unnes
Date Deposited: 08 Feb 2023 01:56
Last Modified: 08 Feb 2023 01:56
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/56116

Actions (login required)

View Item View Item