Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Budidaya Cacing


Sungkowo Edy Mulyono, - (2018) Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Budidaya Cacing. Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Budidaya Cacing, 5 (1). pp. 54-66. ISSN ISSN (p) : 2355-7370 ISSN (e) : 2685-1628

[thumbnail of Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Budidaya Cacing] PDF (Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Budidaya Cacing) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (175kB) | Request a copy

Abstract

uan penelitian ini adalah untuk Mendeskripsikan pemberdayaan masyarakat melalui budidaya cacing di Desa Nyatnyono Kecamatan Ungaran Barat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian adalah penyelenggara program, tutor, dan warga belajar. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Pemeriksaan keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Teknik analisis data meliputi pengumpulan data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa program pelatihan budidaya cacing di Desa Nyatnyono menggunakan tahap-tahap pemberdayaan yaitu: perencanaan program, sosialisasi, pelaksanaan pelatihan dan pendampingan. Pelaksanaan pelatihan budidaya cacing memberikan pengtahuan dan keterampilan serta meningkatkan perekonomian masyarakat. Faktor pendukung program pelatihan yaitu respon yang baik dari masyarakat, adanya dukungan dari dinas terkait, narasumber yang berkompeten, serta tersedianya sumberdaya. faktor penghambat yaitu: pola pikir masyarakat, motivasi masyarakat yang kurang, dan terdapat banyak hama.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pemberdayaan masyarakat, pelatihan, budidaya cacing
Subjects: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah, S1
Fakultas: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah (S1)
Depositing User: dina nurcahyani perpus
Date Deposited: 07 Feb 2023 01:15
Last Modified: 07 Feb 2023 01:15
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/56002

Actions (login required)

View Item View Item