Penanaman Nilai Bertoleransi dalam Kehidupan Kebebasan Beragama Bagi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK )


RINI FIDIYANI, - (2019) Penanaman Nilai Bertoleransi dalam Kehidupan Kebebasan Beragama Bagi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK ). Jurnal Pengabdian Hukum Indonesia, 1 (2). pp. 101-122. ISSN 2654-8305

[thumbnail of document (3) - AGUS BUDIARDJO.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (464kB) | Request a copy

Abstract

Indonesia memiliki keberagamaan Agama yang dianut oleh warganegaranya. Keberagaman Agama yang ada membutuhkan pemahaman toleransi guna menghindari terjadinya konflik. Pemahaman toleransi ini sangat perlu untuk ditanamkan pada generasi muda. Penanaman toleransi dilakukan melalui jalur pendidikan, dengan menggunkan model yang interaktif dan edukatif dengan penyebarluasan informasi mengenai toleransi kebebasan beragama. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian dilakukan pada siswa SMK sebagai salah satu sasaran dalam menanamkan nilai-nilai toleransi. Kegiatan ini bertujuan mencegah terjadinya konflik-konflik keagamaan dalam kehidupan beragama. lanjutan mengenai teknis pengembangan pemasaran, pengemasan dagangan dan pengembangan interes masyarakat sasaran secara rill melalui metode workshop.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Kapasistas Ekonomi, Kapasitas Sosial, Nilai Ekonomis, Tradisional, Modern
Subjects: K Law > K Law (General)
Fakultas: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum, S1
Depositing User: dina nurcahyani perpus
Date Deposited: 10 Jan 2023 03:41
Last Modified: 10 Jan 2023 03:41
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/54894

Actions (login required)

View Item View Item