PRARANCANGAN HEATER TIPE DOUBLE PIPE PADA PABRIK FURFURAL MENGGUNAKAN PROSES CLOSED-LOOP DARI AMPAS TEBU DENGAN KAPASITAS 3.500 TON/TAHUN


GR Hasna Huwaida Salsabila, 5213417065 (2021) PRARANCANGAN HEATER TIPE DOUBLE PIPE PADA PABRIK FURFURAL MENGGUNAKAN PROSES CLOSED-LOOP DARI AMPAS TEBU DENGAN KAPASITAS 3.500 TON/TAHUN. Under Graduates thesis, Unnes.

[thumbnail of PRARANCANGAN HEATER TIPE DOUBLE PIPE PADA  PABRIK FURFURAL MENGGUNAKAN PROSES  CLOSED-LOOP DARI AMPAS TEBU DENGAN  KAPASITAS 3.500 TON/TAHUN] PDF (PRARANCANGAN HEATER TIPE DOUBLE PIPE PADA PABRIK FURFURAL MENGGUNAKAN PROSES CLOSED-LOOP DARI AMPAS TEBU DENGAN KAPASITAS 3.500 TON/TAHUN) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kebutuhan furfural di Indonesia dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Kebutuhan furfural di Indonesia dipenuhi dari impor dari luar negeri. Padahal, furfural memiliki banyak manfaat seperti bahan baku senyawa turunan furfural, pembuatan minyak pelumas, pelarut dalam industri minyak bumi, karet sintetis, dan industri cat. Perancangan pabrik furfural dilakukan menggunakan bahan baku ampas tebu dengan kapasitas 3.500 ton/tahun Lokasi pabrik direncanakan di Kawasan Industri Kendal, Jawa tengah. Bahan baku ampas tebu didapatkan dari PT Industri Gula Nusantara. Asam sulfat diperoleh dari PT Petrokimia Gresik dan toluena diperoleh dari PT Trans Pasific Petrochemical Indotama, Gresik. Perlatan proses yang digunakan antara lain tangki penyimpanan, gudang penyimpanan, pompa, jaw crusher, bucket elevator, screw conveyor, reaktor, filter press, ekstraktor cair-cair, expander, heater, cooler, dan kolom distilasi. Heat exchanger merupakan media viral di dalam dunia industri, Untuk itu dalam penelitian ini direncanakan sebuah heat exchanger tipe double pipe yang berfungsi sebagai pemanas (heater) dengan menaikan suhu umpan dari ekstraktor menuju ke kolom distilasi 2. Bahan konstruksi yang digunakan adalah Carbon Steel SA-283 grade C. Fluida panas berupa air masuk sama pada pipa annulus dengan suhu masuk sama dengan suhu keluar 513,15 K, dan diameter dalam sebesar 3,068 in. Fluida dingin berupa furfural dan toluena masuk pada pipa inner dengan suhu masuk 323,15 K, suhu keluar 403,15 dan diameter dalam sebesar 2,067 in.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Heater, Ampas Tebu, Furfural, Heat Exchanger, Double Pipe
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Fakultas: Fakultas Teknik > Teknik Kimia, S1
Depositing User: sri yuniati perpustakaan
Date Deposited: 28 Nov 2022 02:57
Last Modified: 28 Nov 2022 02:57
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/53543

Actions (login required)

View Item View Item