HUBUNGAN DISIPLIN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SDN GUGUS KALINGGA KECAMATAN KEDUNG KABUPATEN JEPARA


Ati’ Indah Kumalasari, 1401417076 (2021) HUBUNGAN DISIPLIN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SDN GUGUS KALINGGA KECAMATAN KEDUNG KABUPATEN JEPARA. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of 1401417076 - Ati' Indah Kumalasari v.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Hasil belajar siswa dipengaruhi oleh berbagai faktor, salah satunya disiplin dan kemandirian belajar merupakan salah satu faktor yang berpengaruh terhadap hasil belajar. Berdasarkan prapenelitian, setiap siswa memiliki tingkat disiplin dan kemandirian belajar yang berbeda-beda selain itu hasil belajar siswa pada muatan pelajaran IPS masih belum optimal. Tujuan penelitian ini adalah (1) menguji hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin belajar dengan hasil belajar IPS pada siswa kelas V SDN Gugus Kalingga Kecamatan Kedung Kabupaten Jepara, (2) menguji hubungan yang positif dan signifikan antara kemandirian belajar dengan hasil belajar IPS pada siswa kelas V SDN Gugus Kalingga Kecamatan Kedung Kabupaten Jepara, (3) menguji hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin belajar dan kemandirian belajar secara bersama-sama terhadap hasil belajar IPS pada siswa kelas V SDN Gugus Kalingga Kecamatan Kedung Kabupaten Jepara. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis korelasi dengan menjadikan siswa kelas V SDN Gugus Kalingga Kecamatan Kedung Kabupaten Jepara sebagai populasi. Pengambilan sampel menggunkaan teknik Sampel Jenuh yang berjumlah 127 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner/angket, wawancara (prapenelitian), dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan analisis deskriptif, uji prasyarat, analisis korelasi sedehana, analisis korelasi ganda, uji f, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin belajar dengan hasil belajar IPS, diperoleh

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: disiplin belajar; hasil belajar; kemandirian belajar.
Subjects: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1)
Fakultas: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1)
Depositing User: TUKP unnes
Date Deposited: 31 Oct 2022 07:32
Last Modified: 31 Oct 2022 07:32
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/52392

Actions (login required)

View Item View Item