PEMBELAJARAN DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR SEGI BANYAK (AUDIO VISUAL LEARNING TO IMPROVE POLYGON DRAWING LEARNING OUTCOMES)


Muhammad Khumaedi, - (2020) PEMBELAJARAN DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR SEGI BANYAK (AUDIO VISUAL LEARNING TO IMPROVE POLYGON DRAWING LEARNING OUTCOMES). Jurnal Pendidikan Teknik Mesin, 2 (2). pp. 56-60. ISSN ISSN 1412-1247 / e-ISSN 2503-1759

[thumbnail of Article] PDF (Article)
Download (238kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji peningkatan hasil belajar menggambar segi banyak pada siswa setelah mengikuti pembelajaran menggunakan metode ceramah yang dilengkapi media Audio Visual dibandingkan dengan pembelajaran pembelajaran ceramah yang dipakai selama ini. Penelitian ini menggunakan metode true eksperi- mental design dengan menggunakan rancangan pretest-posttest control group yang terdiri dari kelompok Experi- men berjumlah 35 siswa dan kelompok Kontrol berjumlah 35 siswa. Penentuan sampel menggunakan Probabilis- tik Random sampling dengan cara diundi dan analisis yang digunakan adalah uji t independent. Pada hasil posttest didapat nilai t = 7,892 > t tabel = 1,671 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada peningkatan hasil belajar antara ke- las experimen dan kelas kontrol, dimana siswa yang menggunakan media audio visual mengalami peningkatan hasil belajar 44,7%, sedangkan siswa yang menggunakan metode pembelajaran ceramah hanya mengalami peningkatan hasil belajar sebesar 29,9%, hal ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa dalam menggambar segi banyak pada kelas eksperimen yang diajar dengan pembelajaran metode audio visual lebih tinggi daripada siswa kelas kontrol.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pembelajaran, media audio visual, hasil belajar, segi banyak
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > Learning Model
L Education > Special Education > Mechanical engineering and machinery education
Fakultas: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin, S1
Depositing User: Setyarini UPT Perpus
Date Deposited: 28 Jul 2022 03:56
Last Modified: 28 Jul 2022 03:56
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/50708

Actions (login required)

View Item View Item