DETERMINANT FACTORS RELATED TO BREAST CANCER INCIDENCE AMONG WOMEN OF REPRODUCTIVE AGE (15-49 YEARS) IN INDONESIA (Advanced Analysis of Noncommunicable Disease Research 2016 Data)


Megawati Puspa Ningrum, 6411416088 (2021) DETERMINANT FACTORS RELATED TO BREAST CANCER INCIDENCE AMONG WOMEN OF REPRODUCTIVE AGE (15-49 YEARS) IN INDONESIA (Advanced Analysis of Noncommunicable Disease Research 2016 Data). Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of 6411416088 - Megawati Puspa Ningrum.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kanker payudara merupakan keganasan pada jaringan payudara yang dapat berasal dari epitel duktus maupun lobulusnya. Di Indonesia proporsi presentase kasus kanker pada laki-laki dan perempuan adalah kanker payudara yaitu 19,18%. Pada wanita kanker payudara merupakan kasus kanker tertinggi dengan presentase 34,30%. Penelitian analitik observasional dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian ini merupakan penderita kanker payudara pada wanita usia subur di Indonesia dengan menggunakan data hasil Riset Penyakit Tidak Menular tahun 2016. Analisis data menggunakan analisis univariat, analisis bivariat dengan uji Chi-Square dan analisis mltivariat dengan regresi logistik. Berdasarkan hasil analisis multivariat dengan regresi logistik terdapat 6 variabel yang berhubungan dengan kejadian kanker payudara yaitu Usia, Riwayat Keluarga terpapar Kanker, Menarche, Paritas, Penggunaan Kontrasepsi Hormonal dan Obesitas. Variabel yang memiliki pengaruh besar terhadap kejadian Kanker Payudara pada Wanita Usia Subur (15-49 tahun) adalah Menarche.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Determinan Faktor, Kanker Payudara, WUS
Subjects: O Sport > Ilmu Kesehatan Masyarakat
Fakultas: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Kesehatan Masyarakat, S1
Depositing User: TUKP unnes
Date Deposited: 27 Jul 2022 07:12
Last Modified: 27 Jul 2022 07:12
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/50656

Actions (login required)

View Item View Item