ANALISIS ASIMETRI INFORMASI KEUANGAN DAN NON KEUANGAN (STUDI BANK SYARIAH DI SEMARANG)


Agung Yulianto, Akuntansi FE (2010) ANALISIS ASIMETRI INFORMASI KEUANGAN DAN NON KEUANGAN (STUDI BANK SYARIAH DI SEMARANG). Jurnal Dinamika Akuntansi, 2 (2). pp. 110-117. ISSN 2085-4277

[thumbnail of Article] PDF (Article)
Download (107kB)
[thumbnail of Uji Turnitin] PDF (Uji Turnitin)
Download (1MB)
[thumbnail of Peer Review] PDF (Peer Review)
Download (293kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis informasi asimetri keuangan dan non- keuangan. Dalam mengukur kondisi bank, pelanggan akan mencari informasi sebanyak mungkin mengenai kinerja keuangan. Sampelnya terdiri dari 90 orang staf manajemen bank dan 300 pel- anggan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan tidak ada perbedaan ekspektasi antara pelanggan, tabungan pelanggan, giro pelanggan, pendanaan pelanggan dan manajemen dalam hal pengiriman informasi keuangan. Sementara itu ada perbedaan antara deposito pelanggan dan manajemen ! is study aims at analysing " nancial and non-" nancial asymmetry information. ! e sample consists of 90 people of the bank management sta# and 300 bank customers. ! e results of the study show that there is no expectation gap between customers, customers’saving, customers’giro, customers’ funding, and management in terms of " nancial information delivery. Meanwhile, there is a gap between cus- tomers’ deposit and management.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Funding; asymmetric financial; non financial information
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Fakultas: Fakultas Ekonomi > Akuntansi, S1
Depositing User: Setyarini UPT Perpus
Date Deposited: 13 May 2022 08:04
Last Modified: 13 May 2022 08:04
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/49753

Actions (login required)

View Item View Item