PENGEMBANGAN MODUL HYBRID LEARNING BERBASIS OBSERVASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI MADRASAH ALIYAH KELAS X


Miftahun Nafi'Ah, 0402517023 (2022) PENGEMBANGAN MODUL HYBRID LEARNING BERBASIS OBSERVASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI MADRASAH ALIYAH KELAS X. Masters thesis, UNNES.

[thumbnail of Tesis Lengkap Miftahun Nafi'ah 0402517023 - Nafiah Attaqi.pdf] PDF - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan modul hybrid learning berbasis observasi sebagai media pembelajaran materi keanekaragaman hayati. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) modul hybrid learning berbasis observasi dinyatakan valid oleh validator ahli media dan ahli materi dengan rata-rata skor 94,4%. (2) Hasil analisis keterbacaan modul memenuhi kriteria sangat baik berdasarkan respon guru sebesar 97,5% dan respon siswa sebesar 83,6%. (3) Hasil analisis kelayakan modul berdasarkan respon guru sebesar 95% dan respon siswa sebesar 82,1% menunjukkan modul sangat layak. (4) Hasil analisis efektivitas modul untuk meningkatkan hasil belajar kognitif siswa yaitu nilai N-gain sebesar 0,70 dengan kriteria tinggi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa modul hybrid learning berbasis observasi layak dan efektif digunakan sebagai media pembelajaran materi keanekaragaman hayati untuk meningkatkan hasil belajar kognitif siswa.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Modul, hybrid learning, keanekaragaman hayati
Subjects: L Education > L Education (General)
Fakultas: Pasca Sarjana > Pendidikan IPA, S2
Depositing User: S.Hum Maria Ayu
Date Deposited: 30 Mar 2022 02:41
Last Modified: 30 Mar 2022 02:41
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/49266

Actions (login required)

View Item View Item