Kajian Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Masyarakat Rw 02 Desa Klidang Lor Dalam Mengatasi Abrasi Di Pantai Sigandu Kabupaten Batang
Nurahmad Fatoni, - and Ananto Aji, FIS Geografi and Ariyani Indrayati, - (2020) Kajian Pengetahuan, Sikap, Dan Tindakan Masyarakat Rw 02 Desa Klidang Lor Dalam Mengatasi Abrasi Di Pantai Sigandu Kabupaten Batang. Edu Geography, 8 (1). ISSN 2252-6684
PDF
- Published Version
Download (218kB) |
|
PDF
- Published Version
Download (3MB) |
Abstract
Tujuan penelitian: 1) Mengukur tingkat pengetahuan masyarakat dalam mengatasi abrasi. 2) Mengetahui sikap masyarakat dalam mengatasi abrasi. 3) Mengklasifikasikan tindakan masyarakat dalam mengatasi abrasi. Populasi dalam penelitian ini seluruh penduduk Desa Klidang Lor berdasarkan KK (Kepala Keluarga) di wilayah paling terkena dampak abrasi pada RW 2 sebanyak 334 KK. Sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 67 KK dengan teknik sampling purposive sampling. Teknik analisis data menggunakan deskriptif presentase (DP). Berdasarkan hasil penelitian, Hasil penelitian: tingkat pengetahuan masyarakat dalam mengatasi abrasi termasuk dalam kriteria tinggi dengan rata-rata skor 7,58 (63,18%). Sikap masyarakat dalam mengatasi abrasi termasuk dalam kriteria baik dengan skor rata-rata 47,99 (79,98%). Kemudian tindakan masyarakat dalam mengatasi abrasi termasuk dalam kriteria sangat baik dengan rata-rata skor 27,60 (76,67%), dari hasil tindakan ini dapat diklasifikasikan bahwa tindakan masyarakat dalam mengatasi abrasi termasuk dalam klasifikasi tindakan terpimpin.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Knowledge, Attitude, Action, Abrasion |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences G Geography. Anthropology. Recreation > GF Human ecology. Anthropogeography > Conservation |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Sosial > Geografi, S1 |
Depositing User: | mahargjo hapsoro adi |
Date Deposited: | 06 Jan 2022 00:53 |
Last Modified: | 06 Jan 2022 00:53 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/48103 |
Actions (login required)
View Item |