KORELASI KECERDASAN EMOSI DAN KECEMASAN DENGAN HASIL PERLOMBAAN LARI 100METER (Pada Atlet Pandanaran Atletik Semarang Tahun 2020)
Dody Fajar Prasetyo, 6301416085 (2020) KORELASI KECERDASAN EMOSI DAN KECEMASAN DENGAN HASIL PERLOMBAAN LARI 100METER (Pada Atlet Pandanaran Atletik Semarang Tahun 2020). Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
PDF (KORELASI KECERDASAN EMOSI DAN KECEMASAN DENGAN HASIL PERLOMBAAN LARI 100METER (Pada Atlet Pandanaran Atletik Semarang Tahun 2020))
- Published Version
Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah belum diketahui hubungan kecerdasan emosi dan kecemasan dengan hasil pertandingan atlet Pandanaran Atletik Semarang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara Kecerdasan Emosi dengan Kecemasan terhadap hasil pertandingan pada atlet Pandanaran Atletik Semarang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan analisis kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakandi GOR Tri Lomba Juang Semarang. Sampel penelitian ini berjumlah 15 atlet laki-laki yang berusia 16–23 tahun.Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Data yang diperoleh sebelumnya sudah diujikan ke beberapa atlet, serta dianalisis menggunakan uji validitas dan realibilitas. Hasil Penelitian ini memiliki tingkat kecerdasan emosi kategori tinggi (57,67%), dan tingkat kecemasan kategori sedang(38,93%).Maka hipotesis yang menyatakan adanya hubungan kecerdasan emosi dengan kecemasan terhadap hasil pertandingan diterima. Simpulan penelitian ini adalah adanya hubungan signifikan antara kecerdasan emosi dengan kecemasan pada atlet Pandanaran Atletik Semarang. Saran yang penulis berikan adalah (1) pelatih mampu mengetahui psikologi atlet yang siap bertanding, (2) setiap atlet yang akan bertanding harus mengetahui kondisi psikologinya agar mendapatkan hasil yang maksimal dalam pertandingan.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kecerdasan Emosi, Kecemasan, dan Hasil Pertandingan |
Subjects: | O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1 |
Depositing User: | sri yuniati perpustakaan |
Date Deposited: | 22 Oct 2021 03:09 |
Last Modified: | 22 Oct 2021 03:09 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/47368 |
Actions (login required)
View Item |