PERBEDAAN MINAT BELAJAR PRAKARYA SISWA SMP NEGERI 23 SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN DARING


Sekar Wangi Dewi Pramita, 5401416016 (2020) PERBEDAAN MINAT BELAJAR PRAKARYA SISWA SMP NEGERI 23 SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN DARING. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of PERBEDAAN MINAT BELAJAR PRAKARYA SISWA SMP NEGERI 23 SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN DARING] PDF (PERBEDAAN MINAT BELAJAR PRAKARYA SISWA SMP NEGERI 23 SEMARANG DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN DARING) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

SMP Negeri 23 Semarang terhadap mata pelajaran prakarya, munculnya virus corona memberikan tantangan tersendiri bagi lembaga pendidikan di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran daring pada praktik pengolahan makanan mata pelajaran prakarya dan untuk mengetahui perbedaan minat antara siswa yang menggunakan model pembelajaran daring dengan model pembelajaran konvensional. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuasi eksperimen. Subyek penelitian terdiri dari dua kelas, yaitu kelas kontrol dan kelas eksperimen. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling. Teknik analisis data yang digunakan untuk mendeskripsikan data yaitu dengan melakukan analisis deskriptif persentase dan uji-t. Pada penelitian ini penggunaan model daring pada mata pelajaran prakarya dibantu dengan menggunakan aplikasi zoom dan googleclassroom, hasil penelitiannya menunjukkan adanya perbedaan minat sebesar 6,05% pada kategori “berminat” dan 12,13% pada kategori “sangat beminat”. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa nilai Sig. (2-tailed) nya 0.661 > α dengan α = 0.05, maka H0 diterima dan Ha ditolak, dengan kata lain tidak terdapat perbedaan minat yang signifikan pada mata pelajaran prakarya.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran, Daring, Minat Belajar, Prakarya.
Subjects: L Education > L Education (General) > Development of Learning Media
Fakultas: Fakultas Teknik > Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, S1
Depositing User: budi Budi santoso perpustakaan
Date Deposited: 15 Sep 2021 00:34
Last Modified: 15 Sep 2021 00:34
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/46285

Actions (login required)

View Item View Item