PENGARUH FRAKSI VOLUME SERAT SELULOSA ASETAT TERHADAP KEKUATAN BENDING DAN IMPACT MATERIAL KOMPOSIT SELULOSA ASETAT DENGAN MATRIKS EPOXY


Tsalits Khairul Ibad, 5212414068 (2020) PENGARUH FRAKSI VOLUME SERAT SELULOSA ASETAT TERHADAP KEKUATAN BENDING DAN IMPACT MATERIAL KOMPOSIT SELULOSA ASETAT DENGAN MATRIKS EPOXY. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of PENGARUH FRAKSI VOLUME SERAT SELULOSA ASETAT TERHADAP KEKUATAN BENDING DAN IMPACT MATERIAL KOMPOSIT SELULOSA ASETAT DENGAN MATRIKS EPOXY] PDF (PENGARUH FRAKSI VOLUME SERAT SELULOSA ASETAT TERHADAP KEKUATAN BENDING DAN IMPACT MATERIAL KOMPOSIT SELULOSA ASETAT DENGAN MATRIKS EPOXY) - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tentang pengaruh fraksi volume serat selulosa asetat terhadap kekuatan bending dan impact material komposit selulosa asetat dengan serat epoxy. Varian material yang diteliti adalah sebagai berikut : SA dengan perbandingan fraksi volume 70% serat : 30% epoxy, SB dengan perbandingan fraksi volume 50% serat : 50% epoxy dan SC dengan perbandingan fraksi volume 30% serat dan 70% epoxy. Proses fabrikasi menggunakan metode hand-lay up dan orientasi serat acak. Proses analisis kekuatan bending menggunakan standar ASTM D-790 dan analisis impact menggunakan standar ASTM D-256. Perbandingan fraksi volume serat dan epoxy memiliki pengaruh terhadap terhadap nilai bending dan impact. Data tengangan bending SB 48,72 MPa, SA 26,76 MPa, dan SC 21,48 MPa. Modulus elastisitas bending SB nilai 1,08552 GPa, SA 0,13907 GPa, dan SC 0,25853 GPa, Nilai impact dengan nilai SC 6,8 kJ/m2, SB 6,2 kJ/m2, dan SA 5, kJ/m2. .

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: selulosa astetat, epoxy, bending, impact, dashboard, dan ABS
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Fakultas: Fakultas Teknik > Teknik Mesin S1
Depositing User: budi Budi santoso perpustakaan
Date Deposited: 06 Sep 2021 04:25
Last Modified: 06 Sep 2021 04:25
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/45557

Actions (login required)

View Item View Item