PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS APLIKASI ANDROID MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PADA MATERI SISTEM PENGISIAN KONVENSIONAL
Adha Dwi Mardiana, 5202416004 (2020) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS APLIKASI ANDROID MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PADA MATERI SISTEM PENGISIAN KONVENSIONAL. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
PDF
Download (16MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran interaktif sistem pengisian konvensional berbasis aplikasi android, mengetahui tingkat kelayakan dan keefektifan media serta mengetahui tanggapan peserta didik terhadap media yang dikembangkan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengembangan dengan model pengembangan ADDIE dan uji coba produk menggunakan one group pretest-posttest design. Instrumen yang digunakan yaitu angket dan tes. Hasil validasi media memperoleh skor 190 dari ahli media dan skor 339 dari ahli materi. Penilaian dari ahli media dan ahli materi memperoleh kriteria sangat layak. Hasil penelitian pada peserta didik terbukti efektif yaitu nilai rata-rata pretest sebesar 55,2 dan nilai rata-rata posttest sebesar 82,3, selisih rata-rata 27,1 dengan ketuntasan hasil tes 86,7% dari 3,3%. Uji-t menunjukan nilai thitung = 27,85 > ttabel sebesar 2,045, artinya ada perbedaan yang signifikan, hasil uji gain mendapat skor 0,62 dengan kriteria peningkatan sedang. Produk akhir medapat tanggapan sangat baik dari peserta didik sebagai pengguna dengan persentase sebesar 85,4%.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media Interaktif, Android, Sistem Pengisian Konvensional |
Subjects: | T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics |
Fakultas: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Otomotif, S1 |
Depositing User: | budi Budi santoso perpustakaan |
Date Deposited: | 25 Aug 2021 03:09 |
Last Modified: | 25 Aug 2021 03:13 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/44517 |
Actions (login required)
View Item |