INSTRUMEN PENILAIAN UNJUK KERJA SISWA SMP KELAS VIII DENGAN MODEL PEER ASSSESSMENT BERBASIS ANDROID PADA PEMBELAJARAN PENJASORKES DALAM PERMAINAN BOLA VOLI


Wahyu, Lestari (2016) INSTRUMEN PENILAIAN UNJUK KERJA SISWA SMP KELAS VIII DENGAN MODEL PEER ASSSESSMENT BERBASIS ANDROID PADA PEMBELAJARAN PENJASORKES DALAM PERMAINAN BOLA VOLI. Journal of Educational Research and Evaluation, 5 (1). pp. 8-20. ISSN 2252-6420

[thumbnail of INSTRUMEN PENILAIAN UNJUK KERJA SISWA SMP KELAS VIII DENGAN MODEL PEER ASSSESSMENT BERBASIS ANDROID PADA PEMBELAJARAN PENJASORKES DALAM PERMAINAN BOLA VOLI - Satitra Nindyarani.pdf]
Preview
PDF
Download (320kB) | Preview

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan menghasilkan buku panduan guru berupa penilaian unjuk kerja siswa kelas VIII model peer assesment berbasis android yang valid reliabel, efektif, dan praktis. Metode penelitian menggunakan metode campuran (mix method researc). Teknik pengumpul data pada studi pendahuluan dan pengembangan dengan teknik wawancara, observasi, studi dokumen, angket, dan uji coba lapangan. Analisis data secara kualitatif menggunakan analisis deskriptif, sedangkan secara kuantitatif menggunakan analisis multivariat, dan analisis kuantitatif sederhana. Hasil penelitian menunjukkan, (1) penilaian produk oleh ahli (expert judgment) diperoleh informasi bahawa, instrument layak diuji cobakan dengan revisi. (2) Reliabilitas empiric ke-empat instrumen pada uji coba skala kecil dan skala luas reliabel. (3) Validitas konstruk instrument diananlisis dengan Comfirmatory Factor Analisis (CFA), konstruk ke-empat instrument semuanya valid. (4) produk yang dikembangkan dengan model peer assessment berbasis android efektif digunakan. (5) produk yang dikembangkan dengan model peer assessment berbasis android praktis Simpulan, instrument yang dikembangkan model peer assessment berbasis android validitas, reliabel, efektif, dan praktis. Penilaian model Peer assessment berbasis android teknik dasar permainan bola voli dapat diterapkan pada siswa kelas VIII dan menjadikan siswa lebih aktif, hanya saja harus didukung dengan kesiapan siswa untuk saling menilai, dan yakinkan siswa sudah memahami rubrik. Saran bagi peneliti berikut dapat mengembangkan teknik permainan bola voli yang lain seperti teknik smash dan blocking, sehingga teknik yang ada pada permainan bola voli memiliki instrumen yang baku/terstandar dan berbasis android

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pengembangan Instrumen, Instrumen Penilaian Kinerja, Berbasis IT
Subjects: O Sport > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi ( S1 )
O Sport > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi > Pendidikan Guru Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar ( S1 )
T Technology > Information and Computer > Expert System
T Technology > Information and Computer > Information System
Fakultas: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik, S1 (Pendidikan Seni Tari)
Depositing User: dina nurcahyani perpus
Date Deposited: 17 May 2021 07:49
Last Modified: 17 May 2021 07:49
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/43922

Actions (login required)

View Item View Item