PENGARUH METODE LATIHAN DENGAN TEMBOK ANTARA LEMPARAN BOLA SENDIRI DAN UMPAN TEMAN TERHADAP HASIL PENERIMAAN BOLA PERTAMA DALAM SEPAKTAKRAW (Eksperimen pada Atlet PPOPD Kabupaten Jepara tahun 2019)


Anita Fitriana, 6301415112 (2019) PENGARUH METODE LATIHAN DENGAN TEMBOK ANTARA LEMPARAN BOLA SENDIRI DAN UMPAN TEMAN TERHADAP HASIL PENERIMAAN BOLA PERTAMA DALAM SEPAKTAKRAW (Eksperimen pada Atlet PPOPD Kabupaten Jepara tahun 2019). Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.

[thumbnail of PENGARUH METODE LATIHAN DENGAN TEMBOK ANTARA LEMPARAN BOLA SENDIRI DAN UMPAN TEMAN TERHADAP HASIL PENERIMAAN BOLA PERTAMA DALAM SEPAKTAKRAW (Eksperimen pada Atlet PPOPD Kabupaten Jepara tahun 2019)]
Preview
PDF (PENGARUH METODE LATIHAN DENGAN TEMBOK ANTARA LEMPARAN BOLA SENDIRI DAN UMPAN TEMAN TERHADAP HASIL PENERIMAAN BOLA PERTAMA DALAM SEPAKTAKRAW (Eksperimen pada Atlet PPOPD Kabupaten Jepara tahun 2019)) - Published Version
Download (1MB) | Preview

Abstract

Permasalahan penelitian: Jepara masih banyak kelemahan pada bola pertama pemain seringkali tidak bisa menerima serangan pertama dari lawan. Pelatih PPOPD Jepara mengatakan kemenangan 60% didapat dari servis. Maka untuk menimilasir dari serangan servis tekong dengan penerimaan bola pertama yang baik. Jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan hasil data kuantitatif. Metode penelitian ini adalah M-S atau Matching by subjek design. Sampel penelitian atlet PPOPD berjumlah 12 orang dengan teknik purposive sampling. Variabel penelitian terdiri dari dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Berdasarkan uji-t pada taraf signifikan 5% hasil uji selisih pre test dan post test kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol di ketahui t hitung < t tabel atau 1,11106 < 2,571, berarti tidak ada perbedaan dengan taraf signifikansi 5%. Simpulan penelitian ini tidak ada perbedaan antara lemparan bola sendiri dan umpan teman terhadap hasil penerimaan bola pertama pada atlet PPOPD Kabupaten Jepara Saran bagi pelatih dapat menggunakan latihan lemparan tembok bola sendiri dan umpan teman sebagai variasi latihan agar atlet tidak merasa jenuh.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Lemparan tembok bola sendiri, Umpan teman, Bola Pertama
Subjects: O Sport > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Fakultas: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga, S1
Depositing User: Retma IF UPT Perpus
Date Deposited: 08 Oct 2020 07:33
Last Modified: 08 Oct 2020 07:33
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/39333

Actions (login required)

View Item View Item