PRARANCANGAN PABRIK KIMIA BENZENA DENGAN PROSES HIDRODEALKILASI TERMAL DARI TOLUENA DAN HIDROGEN KAPASITAS 230.000 TON/TAHUN DITINJAU DARI MENARA DISTILASI


Mira Melina , 5213415033 (2019) PRARANCANGAN PABRIK KIMIA BENZENA DENGAN PROSES HIDRODEALKILASI TERMAL DARI TOLUENA DAN HIDROGEN KAPASITAS 230.000 TON/TAHUN DITINJAU DARI MENARA DISTILASI. Under Graduates thesis, UNNES.

[thumbnail of PRARANCANGAN PABRIK KIMIA BENZENA DENGAN PROSES HIDRODEALKILASI TERMAL DARI TOLUENA DAN HIDROGEN KAPASITAS 230.000 TON/TAHUN DITINJAU DARI MENARA DISTILASI]
Preview
PDF (PRARANCANGAN PABRIK KIMIA BENZENA DENGAN PROSES HIDRODEALKILASI TERMAL DARI TOLUENA DAN HIDROGEN KAPASITAS 230.000 TON/TAHUN DITINJAU DARI MENARA DISTILASI) - Published Version
Download (918kB) | Preview

Abstract

Produksi benzena melalui proses hidrodealkilasi termal dengan reaksi antara toluena dan hidrogen dalam plug flow tubular reactor pada suhu 1000-1800oF dan tekanan 100-1000 psig. Reaksi berjalan secara eksotermis dan endotermis. Selain benzena, proses hidrodealkilasi termal menghasilkan produk samping berupa difenil. Pabrik benzena ini direncanakan akan berdiri di Cilegon, Banten dengan luas area 51.000 m2 dengan 260 orang tenaga kerja. Menara distilasi adalah alat yang digunakan untuk memisahkan campuran berdasarkan perbedaan titik didih. Salah satu jenis menara distilasi yang paling sering digunakan dalam industri yaitu sieve tray tower. Tiga menara distilasi pada pabrik benzena ini antara lain Stabilizer Tower, Product Tower, dan Recycle Tower dengan bahan konstruksi Carbon Steel SA-53. Product tower memiliki tray terbanyak dan diameter terbesar masing masing 47 tray dengan diameter 5,5 ft.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: Pabrik benzena, Menara Distilasi, Sieve Tray Tower.
Subjects: T Technology > TH Building construction
T Technology > TP Chemical technology
Fakultas: Fakultas Teknik > Teknik Kimia, S1
Depositing User: budi Budi santoso perpustakaan
Date Deposited: 04 Jun 2020 15:04
Last Modified: 04 Jun 2020 15:04
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/36603

Actions (login required)

View Item View Item