SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TENDER PROYEK MENGGUNAKAN METODE BENEFIT COST RATIO
Siti Hardiyanti Rukmana , ILKOM UNNES and Much Aziz Muslim, ILKOM UNNES (2016) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TENDER PROYEK MENGGUNAKAN METODE BENEFIT COST RATIO. Jurnal Sain s dan Teknologi, 5 (2). pp. 817-822. ISSN 2303-3142
Preview |
PDF
Download (2MB) | Preview |
Preview |
PDF (SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TENDER PROYEK MENGGUNAKAN METODE BENEFIT COST RATIO )
- Published Version
Download (2MB) | Preview |
Abstract
Proses pengadaan barang menjadi salah satu aspek penting bagi PT. PLN (Persero) untuk menjalankan perusahaannya. Salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan tersebut yaitu melalui tender proyek. Proses tender bertujuan untuk mendapatkan material bermutu dengan harga yang termurah yang memenuhi kriteria efisiensi PT. PLN (Persero). Dalam rangka untuk mempermudah proses tender tersebut diperlukan suatu sistem pendukung keputusan. Metode yang digunakan pada sistem ini yaitu Benefit Cost Ratio (BCR). Masukan dalam aplikasi ini adalah dokumen tender dan harga penawaran dari peserta tender dengan kelengkapan dokumen-dokumen tender yang sudah divalidasi oleh peserta tender kemudian akan diseleksi oleh panitia tender dengan melakukan penilaian dan validasi pemenang. Keluaran dari proses ini adalah pemenang tender proyek berdasarkan perhitungan Benefit Cost Ratio (BCR). Dengan demikian, metode Benefit Cost Ratio (BCR) dapat digunakan sebagai sistem pendukung keputusan untuk menentukan pemenang tender proyek.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem pendukung keputusan, Tender proyek, BCR |
Subjects: | T Technology > Information and Computer |
Fakultas: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Ilmu Komputer, S1 |
Depositing User: | mahargjo hapsoro adi |
Date Deposited: | 05 Oct 2019 15:01 |
Last Modified: | 05 Oct 2019 15:01 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/33066 |
Actions (login required)
View Item |