HUBUNGAN LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR BAHASA JAWA SISWA KELAS V SDN GUGUS PATIMURA KECAMATAN BAE KABUPATEN KUDUS
Lainun Nafisyah , 1401413518 (2017) HUBUNGAN LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR BAHASA JAWA SISWA KELAS V SDN GUGUS PATIMURA KECAMATAN BAE KABUPATEN KUDUS. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
Preview |
PDF
Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh identifikasi awal pada siswa kelas V SDN Gugus Patimura Kecamatan Bae Kabupaten Kudus. Beberapa siswa mendapatkan nilai UTS semester ganjil di bawah KKM untuk mata pelajaran bahasa Jawa. Hal ini disebabkan lingkungan keluarga kurang memperhatikan kegiatan belajar siswa dan motivasi dari dalam diri siswa belum tumbuh. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji hubungan lingkungan keluarga dan motivasi dengan hasil belajar bahasa Jawa siswa kelas V SDN Gugus Patimura Kecamatan Bae Kabupaten Kudus. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SDN Gugus Patimura Kecamatan Bae Kabupaten Kudus sebanyak 104 siswa. Teknik sampling menggunakan teknik sampel jenuh. Pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, angket dan dokumentasi. Uji coba instrumen menggunakan uji validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data dalam penelitian ini terdiri dari analisis statistik deskriptif, analisis data awal/uji prasyarat analisis dan analisis data akhir menggunakan uji hipotesis dengan uji korelasi sederhana dan uji korelasi ganda. Hasil penelitian menunjukkan (1) ada hubungan yang positif dan signifikan antara lingkungan keluarga dengan hasil belajar Bahasa Jawa siswa kelas V SDN Gugus Patimura Kecamatan Bae Kabupaten Kudus yang ditunjukkan dengan nilai
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | hasil belajar Bahasa Jawa, lingkungan keluarga, motivasi |
Subjects: | H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman > family environment L Education > L Education (General) > Learning Outcomes |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1) |
Depositing User: | Users 98 not found. |
Date Deposited: | 15 Jul 2018 14:44 |
Last Modified: | 15 Jul 2018 14:44 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/31473 |
Actions (login required)
View Item |