AKURASI PUKULAN DENGAN MELANGKAHKAN KAKI DAN TANPA MELANGKAHKAN KAKI TERHADAP KETERAMPILAN MEMUKUL PADA ATLET SOFTBALL PUTRA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2015
Enggar Ari Wibowo, 6211411046 (2015) AKURASI PUKULAN DENGAN MELANGKAHKAN KAKI DAN TANPA MELANGKAHKAN KAKI TERHADAP KETERAMPILAN MEMUKUL PADA ATLET SOFTBALL PUTRA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2015. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
Preview |
PDF
- Published Version
Download (2MB) | Preview |
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini yaitu apakah ada perbedaan memukul dengan melangkahkan kaki dan memukul tanpa melangkahkan kaki pada Unit Kegiatan Mahasiwa softball Universitas Negeri Semarang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil yang lebih baik dari teknik memukul dengan melangkahkan kaki dan tanpa melangkahkan kaki dengan melihat dari tingkat akurasi dan keterampilan memukul. Populasi penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang mengikuti Unit Kegiatan Mahasiswa softball putra universitas negeri semarang. sampel yang diambil peniliti berjumlah 30 mahasiswa peserta. Variabel dalam penelitian ini yaitu keterampilan memukul. Metode penelitian menggunakan survey tes dengan penilaian Analis data penelitian menggunakan independen sampel tes. Hasil penelitiian yang sudah dianalisis menunjukan bahwa teknik memukul dengan melangkahkan kaki mempunyai hasil rata-rata 26,26 dengan nilai tertinggi 28,00 dan nilai terendah 25,00 sementara hasil dari memukul tanpa melangkahkan kaki memiliki hasil rata-rata 23,00 dengan hasil tertinggi 24,00 dan hasil terendah yaitu 21,00. Simpulan dari penelitian adalah: 1) kedua teknik memukul itu berbeda. 2) memukul dengan melangkahkan kaki lebih baik. Saran yang dapat diberikan :,1)gunakan teknik memukul dengan melangkahkan kaki. 2) keuntungan lain memukul dengan melangkahkan kaki kedepan selain menambah power saat memukul, langkah kaki juga menentukan hasil pukulan kemana akan dituju dengan mengarahkan kaki yang melangkah 3) diharapkan melakukan gerakan dengan sungguh-sungguh supaya mebuahkan hasil yang memuaskan
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Teknik Pukulan,Softball |
Subjects: | O Sport > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi ( S1 ) O Sport > Ilmu Keolahragaan O Sport > Education, Training, Research |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi, S1 |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 08 Nov 2017 15:47 |
Last Modified: | 08 Nov 2017 15:47 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/27281 |
Actions (login required)
View Item |