PENERAPAN BINGO REVIEW DALAM MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA
Hanna Azmi Fathin , 4201411051 (2015) PENERAPAN BINGO REVIEW DALAM MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA. Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.
Preview |
PDF
- Published Version
Download (3MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang dimaksudkan untuk mengetahui tingkat penguasaan konsep dan motivasi belajar siswa pada materi alat-alat optik. Berdasarkan hasil observasi di SMA Negeri 1 Karangtengah data nilai belajar kelas X-MIA 1 diperoleh nilai rata-rata kelas adalah 57,75 dengan ketuntasan belajar dalam satu kelas ada 17 siswa dari 40 siswa dan kurangnya motivasi belajar siswa pada kegiatan pembelajaran. Salah satu metode yang dapat membantu siswa adalah dengan penerapan Bingo Review dalam model pembelajaran Problem Based Learning. Penelitian dilakukan di dua kelas yaitu kelas X-MIA 2 sebagai kelas kontrol dan X-MIA 3 sebagai kelas eksperimen. Pengukuran motivasi belajar pada dua kelas tersebut dilakukan dengan dua cara yaitu, pertama diberikan angket berisi 25 butir pernyataan yang diberikan siswa sebelum treatment dan sesudah treatment, kedua dilakukan observasi pada saat treatment berlangsung oleh tiga observer termasuk didalamnya guru mata pelajaran fisika. Penguasaan konsep siswa diukur melalui tes tertulis (pretest dan posttest) berupa sepuluh butir soal uraian. Berdasarkan analisis uji gain, penguasaan konsep siswa pada kelas kontrol memperlihatkan peningkatan yang sedang yaitu sebesar 0,32 sedangkan pada kelas ekperimen menunjukkan peningkatan yang sedang sebesar 0,38. Hasil observasi perlakuan akhir (final treatment) menunjukkan peningkatan yang sedang
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bingo Review, Problem Based Learning, Penguasaan Konsep, Motivasi Belajar Siswa. |
Subjects: | L Education > L Education (General) Q Science > Q Science (General) Q Science > QC Physics |
Fakultas: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Fisika, S1 |
Depositing User: | suprianto mahasiswa unnes |
Date Deposited: | 13 Nov 2015 01:38 |
Last Modified: | 13 Nov 2015 01:38 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/21883 |
Actions (login required)
View Item |