PENGARUH TOPOGRAFI LINGKUNGAN TERHADAP PROFIL ANTROPOMETRI, KAPASITAS VITAL PARU DAN VO2 MAX PADA ANAK USIA 10-12 TAHUN DI KABUPATEN KENDAL TAHUN 2015


Faiq Yuhda Miftakhul Rizqi, 6211411071 (2015) PENGARUH TOPOGRAFI LINGKUNGAN TERHADAP PROFIL ANTROPOMETRI, KAPASITAS VITAL PARU DAN VO2 MAX PADA ANAK USIA 10-12 TAHUN DI KABUPATEN KENDAL TAHUN 2015. Under Graduates thesis, UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.

[thumbnail of 6211411071-S.pdf]
Preview
PDF - Published Version
Download (1MB) | Preview

Abstract

Dataran tinggi dan dataran rendah merupakan lingkungan yang sangat berpengaruh terhadap profil antropometri, kapasitas vital paru dan VO2 max. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membandingkan antropometri, kapasitas vital paru dan VO2 max pada anak-usia 10-12 tahun yang tinggal di dataran tinggi dan dataran rendah. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan cross sectional dan klausal komparatif. Populasi dalam penelitian ini adalah anak-anak laki-laki dan perempuan yang berusia 10-12 tahun di dataran tinggi dan dataran rendah. Sampel keseluruhan adalah 240 orang yang dibagi menjadi dua kelompok yakni : 120 sampel yang ada di dataran tinggi dan dataran rendah. Analisis data menggunakan uji t untuk data yang normal dan uji wilcoxon untuk data yang tidak normal. Hasil analisis menunjukkan rerata antropometri anak laki-laki dan perempuan yaitu tinggi badan, berat badan, tinggi duduk, lingkar lengan lebih baik dataran rendah (p<0,05), sedangkan lingkar betis dan lingkar dada tidak berbeda (p>0,05). Rerata kapasitas vital paru dan VO2 max anak laki-laki dan perempuan dataran tinggi lebih baik (p<0,05). Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan, terdapat perbedaan antropometri ,kapasitas vital paru dan VO2 max anak yang tinggal di dataran tinggi dan dataran rendah.

Item Type: Thesis (Under Graduates)
Uncontrolled Keywords: antropometri, kapasitas vital paru, VO2 max
Subjects: O Sport > Education, Training, Research
O Sport > Physical fitness
Fakultas: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Ilmu Keolahragaan, S1
Depositing User: muhamad slamet unnes
Date Deposited: 11 Nov 2015 20:34
Last Modified: 11 Nov 2015 20:34
URI: http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/21219

Actions (login required)

View Item View Item