PEMAHAMAN GURU SEJARAH TENTANG PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN PEMALANG
Florida, 3101409091 (2013) PEMAHAMAN GURU SEJARAH TENTANG PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN PEMALANG. Under Graduates thesis, Universitas Negeri Semarang.
Preview |
PDF (PEMAHAMAN GURU SEJARAH TENTANG PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA NEGERI SE-KABUPATEN PEMALANG)
- Published Version
Download (2MB) | Preview |
Abstract
Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah : 1) bagaimana pemahaman guru sejarah tentang pendidikan karaker dalam pembelajaran sejarah di sekolah? 2) Bagaimana plekasanan pendidikan kakarakter dalam pembelajaran sejarah di sekolah?. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Objek penelitian ini adalah guru sejarah dan siswa di 5 SMA Negeri di Kabupaten Pemalang, di sekolah yang dijadikan lokasi penelitian. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumen. Teknik pengujian yang dipergunakan dalam menentukan keabsahan data dalam penelitian ini adalah menggunakan triangulasi metode dan triangulasi sumber. Teknik analisis data yang digunakan adalah model interaktif yang terdiri dari tiga komponen utama yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: pemahaman gurub sejarah tentang pendidikan karakter baik hal tersebut adapt dilihat dari guru sejarah mampu menjelaskan pengertian pendidikan karakter, mengkategorikan dan mencirikan pendidikan karakter, membandingkan pendidikan karaker mencontohkan pendidikan kakrakter hingga menyimpulkan pendidikan karakter dalam pembelajaran sejarah. Pendidikan karakter di 5 SMA Negeri Pemalang dilaksanakan dengan cara diintegrasikan ke mata pelajaran sejarah. Saran yang dapat dikemukakan penulis adalah guru-guru sejarah di 5 SMA Negeri di Pemalang, dapat berperan aktif dalam pelaksanaan pembelajaran berbasis karakter.
Item Type: | Thesis (Under Graduates) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pemahaman Guru, Pendidikan Karakter, Pembelajaran Sejarah |
Subjects: | C Auxiliary Sciences of History > C Auxiliary sciences of history (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Fakultas: | Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sejarah, S1 |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 11 Mar 2014 14:22 |
Last Modified: | 11 Mar 2014 14:22 |
URI: | http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/19898 |
Actions (login required)
View Item |